Cara Merapikan Alis untuk Pemula.

19:23:00

Kali ini aku mau sharing tentang alis ... ya alis ! yang merupakan salah satu penentu untuk mendapatkan tampilan wajah yang cantik. 
Untuk mendapatkan bentuk alis yang sempurna selain melakukan sulam alis tentunya ada salah satu alternatif lain yang bisa dilakukan. Cara ini pastinya tidak serumit dan semahal seperti membentuk alis dengan cara sulam alis. 
Cara ini yaitu hanya dengan menggunakan pensil alis.


ga usah panjang lebar ya .. langsung aja ke tutorialnya biar ga bosen bacanya hehehe

source: http://d3t543lkaz1xy.cloudfront.net/photo/57523556b98ddc2971e69885_m

nah itu dia tutorialnya giman girls tertarik ga nyobain buat alis sendiri tanpa sulam alis yang mahalnya minta ampun . 

1. Langkah pertama yang harus dilakukan untuk membentuk alis yaitu dengan mempertahankan bentuk asli  dari alis kita sendiri . bolehlah kita cukur tipis tipis di bagian bawah alis untuk sekedar merapikannya. 

menggunakan alat cukur alis. seperti di bwah ini

source: http://penghilangbulu.com/wp-content/uploads/2015/06/penghilang-bulu-kaki-pisau-300x300.jpg

2. buat terlebih dahulu garis di bawah alis. Caranya yaitu, ambil titik dari titik awal alis bagian bawah, lalu tarik garis sampai pada titik lengkung alis bagian bawah, selanjutnya kalian tarik lagi garis sampai pada ekor alis.

3.  Setelah membuat garis di bawah alis,kalian buat lagi garis di atas alis, seperti tutorial di atas.

4. selanjutnya, arsir bagian dalam alis yang telah di beri garis dengan menggunakan pensil alis berwarna brown kenapa harus brown kok ga hitam? karena menurut aku kalo pensil alis berwarna brown akan membuat kita tampak lebih muda n sweet . 
aku kurang suka kalo pensil alis berwarna hitam, kenapa? karena terkesan seperti cewe-cwe galak hihihi maaf ya kalo kaliang yang suka pake pensil alis hitam merasa tersindir . 

5. Lalu, tebalkan dengan memulaskan pensil alis  berwarna hitam. atau menggunakan mascara juga boleh. tapi tipis-tipis aja ya girl . 

6. Langkah yang terakhir yaitu, sisir  alis menggunakan sikat alis agar hasilnya terlihat rapi.

begitulah cara membuat dan merapikan alis. untuk kalian yang baru belajar untuk tampil cantik dengan alis.
selamat mencoba



semoga bermanfaat :)
 Terimakasih udah mampir ke blogku.


You Might Also Like

0 comments